Memilih bahan Kusen, pintu, dan jendela untuk Rumah Tinggal
* Menentukan bahan
dalam memilih bahan untuk kusen, pintu atau jendela memang tidak gampang, setidaknya kita bisa lebih mengirit biaya dan mendapatkan kualitas yang bagus.
untuk memilih bahan alangkah baiknya kita melihat bajet kita lebih dulu, apa bila bajet kita hanya pas pasaan alangkah baiknya kita mengunakan bahan yang relatif murah, beberapa diantarnaya :
mulai dari kayu bekas, kusen aluminium, kusen fiber, dan masih banyak lagi, pengaturan bentuk dan ukuran yang pas akan dapat mengurangi biaya pembuatannya, berikut saya tampilkan beberapa contoh bahan kusen, pintu, dan jendela
1. Bahan kayu
Penggunaan kayu memang akan meningkatkan nilai artistik dari rumah itu sendiri, namun untuk bahan kayu tersebut harganya akan relatif tinggi dibandingkan dengan bahan bahan lainnya.
2. Bahan aluminium
Pengunaan bahan aluminium ini akan menambah daya tahan, hingga pengiritan biaya, memang bahan aluminium ini harganya akan lebih murah ketimbang bahan kayu
3 Bahan Fiber
Penggunaan bahan fiber memang relatif murah, fiber bukan slah satu bahan terbaik untuk digunakan, namun akan sangat berarti untuk mengurangi biaya pembangunan.
Best Review
-
Rumah kayu biasanya sering digunakan untuk vila, resort, atau segala yang berhubungan dengan pariwisata, bangunan ini cocok untuk dataran ti...
-
Rumah Jawa atau yang biasa disebut dengan rumah Joglo, mungkin sudah tak asing lagi di telinga kita, rumah yang pada umumnya hampir dari ke...
-
Bali Klasik Rumah yang pada pada umumnya terdiri dari beberapa bangunan, beberapa diantaranya ada Bale Daje, Bale Dangin, Bale Delod, dan B...
Kamis, 13 September 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
saran anda akan sangat membantu